Apa itu C#(C Sharp)
C#(C Sharp) adalah bahasa pemrograman yang di kembangkan oleh Microsoft. C# dirilis pada tahun akhir 1990 (2000). C# di kembangkan dengan menggunakan beberapa bahasa pemrograman lain(Java,Visual Basic,Delphi dll).
Struktur C#
1. Bagian deklarasi pustaka
2. Bagian class
3. Bagian fungsi atau method
Software Editor Untuk C#
1. VC Studio
2. Rider IDE
3. Visual Studio
4. SlickEdit
5. DevExpress
6. Monodevelop
7. Scrpitcs
Komentar
Posting Komentar